Pj Gubernur Jateng Nana Sudjana Laporkan Semua Lini Kegiatan Mudik dan Balik Berjalan Lancar

Published By Admin | Pada:

Selamat datang kembali di situs web kami! Di web ini, kami akan memberikan update terbaru tentang Pj Gubernur Jateng Nana Sudjana Laporkan Semua Lini Kegiatan Mudik dan Balik Berjalan Lancar. Jangan lewatkan kesempatan untuk mengetahui Berita-berita Terupdate Terkini! Kami akan memberikan informasi yang akurat dan terpercaya tentang Berita hari ini. Segera saksikan video ini untuk mengetahui apakah berita ini yang anda cari pada hari ini! Jangan lupa untuk subscribe, like, dan bagikan video ini agar Anda tidak ketinggalan brita setiap harinya. Terima kasih telah menonton!Pj Gubernur Jateng Nana Sudjana Laporkan Semua Lini Kegiatan Mudik dan Balik Berjalan Lancar
Pj Gubernur Jateng Nana Sudjana Laporkan Semua Lini Kegiatan Mudik dan Balik Berjalan Lancar

Liputan6.com, Semarang Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana melaporkan bahwa secara keseluruhan pelaksanaan mudik dan balik Lebaran 2024 di wilayah Jawa Tengah berjalan dengan lancar. Termasuk ketersediaan pangan dan energi (BBM, LPG, listrik) dalam kondisi aman.

Menurutnya, mudik aman dan nyaman itu terwujud berkat upaya dan langkah yang dilakukan pemerintah pusat, provinsi, kabupaten/kota bersama seluruh stakeholder terkait.

BACA JUGA: Pemprov Jateng Terus Lakukan Pemantauan Saat Pemberlakukan One Way
BACA JUGA: Mudik Gratis 2024 dengan Kereta Api dari Pemprov Jateng Diikuti 1.088 Pemudik

Baca Juga

“Kita ketahui bahwa intensitas ataupun peningkatan pergerakan masyarakat tahun ini jauh lebih banyak, tapi alhamdulillah dengan pengawalan, pengamanan dan kesabaran dari TNI, Polri, Dinas Perhubungan, dan Satpol PP, bahwa di Jateng ini berjalan dengan baik,” kata Nana usai memimpin apel di halaman kantor Gubernur Jateng, pada Selasa, 16 April 2024.